Friday, December 15, 2017

Just Say It

Hari hari berlalu, tanpa tahu kapan kau ‘kan berlalu dari benak dan hatiku. ~ elis.ta ‘10~ Aku tak suka melihatmu, menangis sendirian di suatu tempat yang tak ku ketahui. ~ comic : Honey 8 ~ Mungkin aku akan dapatkan sebuah kebahagiaan baru, bukan karena dirimu, juga bukan denganmu. Terima kasih. Terima kasih kepadamu, karena telah membuka mataku untuk tak lagi melihat ke arahmu, meskipun ini menggores hatiku. ~ elis.ta, Mei ‘10~ Aku menyukainya. Walau tak bisa kukatakan, walau tak bisa bersama, perasaan ini tak akan berubah. Kebahagiaannyalah yang kuinginkan. ~ comic : Angle’s Happiness 2 ~ Kau telah jauh pergi, melangkah ke depan meninggalkanku. Namun aku masih berdiam dan hanya mampu melihatmu dari mimpiku. Aku tak pernah selangkahpun pergi dari masa laluku, pergi dari...

Thursday, December 14, 2017

The Very Short Story

He is fated to win. And there is a heart, broken again. She keeps and hides him within For he is her favorite sin. Yk1117 [There was a woman whose heart unknowingly had fallen in love with a man. He won over her heart, but at the same time her heart broke since it was a forbidden and one-sided love. Yet, she kept loving him secretly. The End ...

Sunday, December 10, 2017

Just

Don’t give me roses, just poetry Don’t send me songs, just sing for me Don’t offer me money, just your glee Don’t bring me anything, just your contiguity; Your time being with me, and only me. ...
Powered by Blogger.

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Online Project management